Royalti Dinaikkan Tujuh Kali Lipat, Inul Mencak-mencak
Senin, 01 April 2013 – 20:15 WIB
Inul Daratista. Foto: Fadrik Tarigan/Jawa Pos
JAKARTA -- Inul Daratista terus melawan tudingan pengurus Karya Cipta Indonesia (KCI) yang menyebut tempat karaoke Inul Vista telah melanggar aturan royalti. Selama ini tarif royalti KCI yang dibebankan ke Inul Vista sebesar Rp3,5 juta per outlet. Lalu tiba-tiba KCI menaikan menjadi Rp720 ribu per kamar atau Rp 21 juta per outlet. "Artinya ada kenaikan 7 kali lipat, tentu Inul melawan," terang Hotman.
Inul menyatakan bahwa selama ini rumah karaoke keluarganya itu selalu tepat waktu membayar royalti kepada KCI.
"Tuduhan pertama dari KCI yang menyatakan Inul melanggar hak cipta itu bohong besar. Sampai hari ini perjanjian lisensi masih berlaku," kata Kuasa Hukum Inul Daratista, Hotman Paris Hutapea di Kawasan Sudirman, Jakarta, Senin (1/4).
Baca Juga:
JAKARTA -- Inul Daratista terus melawan tudingan pengurus Karya Cipta Indonesia (KCI) yang menyebut tempat karaoke Inul Vista telah melanggar aturan
BERITA TERKAIT
- Arya Saloka Gugat Cerai, Amanda Manopo Merespons Begini
- Film Godaan Setan yang Terkutuk Angkat Isu Iman dan Keharmonisan Keluarga
- Ridwan Kamil Bantah Kenal Lisa Mariana secara Personal
- Wow, Rose BLACKPINK Masuk Daftar 100 Tokoh Paling Berpengaruh 2025 TIME
- Revelino Mengaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Begini Respons Pihak Ridwan Kamil
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi