Royalti Melimpah, Dapat Beasiswa ke Amerika
Senin, 09 Agustus 2010 – 11:33 WIB

Andrea Hirata, si penulis tetralogi Laskar Pelangi, terpilih mendapatkan beasiswa langka ke The University of Iowa, Amaerika Serikat.
Menurut dia, momentum tersebut adalah saat paling tepat untuk dirinya memperdalam sastra dengan benar. Peraih gelar cum laude program postgraduate Sheffield Hallam University, United Kingdom, tersebut menyatakan selama ini tidak memiliki chemistry dalam dunia sastra.
Bahkan, meledaknya beberapa novelnya merupakan sebuah anomali yang tidak pernah dia duga. "Itu adalah sebuah pertanggungjawaban untuk membuat karya yang lebih baik," ucapnya.
Mengapa mendalami riset" Apakah selama ini tidak pernah melakukan riset" Andrea langsung terkejut. "Saya melakukan riset selama empat tahun untuk buku dwilogi saya yang terbaru (Padang Bulan dan Cinta di Dalam Gelas, Red)," tegasnya sambil memonyongkan bibir.
Dia menceritakan, sejak novel Laskar Pelangi mendulang sukses, dirinya langsung mengadakan riset tentang kehidupan masyarakat Belitung. Bahkan, dia intensif berkomunikasi dengan salah seorang dosen di Sheffield University, dr Hoffstede, yang juga peneliti corporate culture.
Novel para penulis ini meledak di pasaran. Ketika kisah dalam novel mereka difilmkan, juga jadi film yang fenomenal. Salah seorang di antara mereka
BERITA TERKAIT
- Jaksa KPK Ungkap Selain Mbak Ita, Iswar Aminuddin Dapat Jatah
- Konon, ASN yang Mau Pindah ke IKN Bakal Terima Tunjangan Khusus
- Heikal Safar Puji Komitmen Mendiang Paus Fransiskus Terhadap Perdamaian Dunia
- Seluruh Pekerja yang Terlibat Dalam MBG Dapat Perlindungan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan
- Rakernas IKA SKMA Bahas Rekomendasi Dukung Swasembada Pangan & Pengelolaan SDA Berkelanjutan
- Tes PPPK Tahap 2 Dimulai, 863.993 Honorer Bersaing Ketat, Cek Kuotanya