Rp 2 Miliar Dihabiskan untuk Jamuan Makan PM Australia
Jumat, 02 September 2016 – 12:00 WIB
Sekitar 15 persen tamu itu dari kalangan pemain olahraga, para manajer serta pejabat.
Sekitar 24 persen merupakan politisi federal dan negara bagian, serta 24 persen lainnya tercatat sebagai "yang lain", dimana sejumlah catatan meliputi kalangan pengusaha, akademisi dan perwakilan industri.
Diterbitkan Pukul 15:00 AEST 2 September 2016 oleh Farid M. Ibrahim. Simak beritanya dalam Bahasa Inggris di sini.
Lihat Artikelnya di Australia Plus
Perdana Menteri Malcolm Turnbull menghabiskan 198.591 dolar (sekitar Rp 2 miliar) untuk menjamu tamu-tamunya selama periode enam bulan pertama masa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
- Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata