Rp 20 Miliar untuk Ubah ISI Jadi ISBI
Diimpikan Bisa Sejahterakan Seniman dan Budayawan
Selasa, 03 Juli 2012 – 06:16 WIB

Rp 20 Miliar untuk Ubah ISI Jadi ISBI
Sementara itu ISI Jogjakarta diberi tugas untuk merintis pendirian ISBI di Kalimantan. Selanjutnya ISI Solo mendapat wewenang membantu pemerintah mendirikan ISBI di Makassar, Sulawesi Selatan. Sedangkan ISI Padang Panjang bertugas mewujudkan pendirian ISBI di Aceh.
Baca Juga:
"Setiap ISI memiliki rencana strategi sendiri-sendiri. Termasuk target tahunan," jelas Ray. Dia berharap tahun depan Indonesia sudah memiliki delapan ISBI.
Mendikbud Mohammad Nuh mengatakan, dalam rencana ini pihaknya tentu akan menghadapi tantangan. Di antaranya adalah keberadaan dosen.
Namun dia mengatakan jika tantangan ini bisa diatasi jika setiap ISI yang sudah ada saat ini efektif mencetak lulusan S2. Sehingga bisa langsung didistribusikan menjadi dosen. "Selain untuk menutup kebutuhan kampus sendiri, juga untuk kampus ISBI yang baru," tutur menteri asal Surabaya itu.
MATARAM - Penggabungan bidang kebudayaan dan pendidikan di Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), bakal menjadi awal perubahan Institut
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral