Rp2,9 Triliun untuk Impor Beras
Sabtu, 04 Desember 2010 – 10:33 WIB
Sedangkan untuk asumsi harga beras impor dikisaran USD540 per ton, maka dibutuhkan anggaran Rp2,9 triliun untuk impor beras. Rofi’I mengatakan, masalahnya bukan hanya pada besarnya anggaran, namun keefektifan kebijakan sekaligus resiko yang muncul terhadap produksi beras nasional.
Baca Juga:
‘’Pembebasan bea masuk impor beras membuktikan bahwa kebijakan pengendalian harga khususnya beras telah gagal dalam memanfaatkan potensi nasional sebagai negara agraris. Penerapan tariff rate quota (TRQ) perlu di berlakukan terhadap volume impor beras, karena hal ini penting untuk melindungi petani serta produksi beras nasional,’’ kata Rofi’i.(afz/jpnn)
JAKARTA--Dalam rangka ketahanan pangan dan menjaga stok nasional, pada tahun 2011 pemerintah tetap akan melakukan kebijakan impor beras. Bahkan Kementrian
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gelar Rising Stars, Bank Saqu Rayakan Satu Tahun Perjalanan
- Gantikan Posisi Wulan Guritno, Chef Juna jadi Komisaris Independen PT Lima Dua Lima Tiga
- Kinerja BUMN Melesat di Tahun Ini, Dividen Tercapai 100% Senilai Rp 85,5 Triliun
- Pertamina Patra Niaga Regional JBB Sigap Atasi Kebocoran Pipa BBM di Cakung-Cilincing
- MR. DIY Bakal Melantai di Bursa, Tawarkan Saham Mulai Rp 1.650
- Bintang Sempurna Meraih 3 Penghargaan di Asian Print Awards 2024