Rp5 Miliar untuk Pembenahan Ciliwung
Sabtu, 19 Januari 2013 – 05:41 WIB
Penurunan tutupan hutan di DAS Ciliwung, menurut Arief, terlihat amat signinifikan. "KLH mengamati kecenderungan penurunan tutupan hutan tersebut selama 10 tahun terakhir sejak 2000 sampai 2010, proporsi perubahan lahan dari hutan menjadi pemukiman amat signifikan," ujar Arief.
Pada 2000 tutupan hutan di sepanjang DAS Ciliwung tercatat seluas 71.905 hektare atau 10 peersen dari luas keseluruhan DAS Ciliwung. Sedangkan permukiman seluas 4.918 hektare atau 9,4 persen. Namun angka tutupan hutan tersebut turun drastis menjadi 2,4 persen atau tersisa seluas 9.922 hektare pada 2010, sedangkan permukiman menjadi 175.311 hektare atau 24,5 persen.
“Berdasarkan pencitraan satelit, kami kemudian mengetahui bahwa selama kurun waktu sepuluh tahun terakhir telah terjadi alih fungsi hutan menjadi non-hutan besar-besaran di sepanjang DAS Ciliwung," ujarnya.(yus)
BOGOR- Kondisi kawasan daerah alirah sungai (DAS) Ciliwung yang memprihatinkan, mulai mendapat perhatian serius Pemkot Bogor. Raibnya sejumlah lahan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS