RR Meninggal Dunia setelah Terlibat Kecelakaan Beruntun
Jumat, 10 Februari 2023 – 10:52 WIB

Anggota Satlantas Polres Lombok Tengah, NTB saat melakukan olah TKP kecelakaan beruntun di Desa Jelantik, Kamis (9/2/2023) (ANTARA/Humas Polres Lombok Tengah)
Lalu, pada saat bersamaan datang dari arah berlawanan sepeda motor Honda Supra X 125 dengan DR 4559 V yang dikendarai oleh LNY sehingga bertabrakan dengan motor korban.
Akibat peristiwa itu, LNY, T dan SH mengalami luka-luka. Semua korban lantas dilarikan ke Puskesmas Puyung untuk mendapatkan perawatan medis.
"Namun nyawa RR tidak dapat tertolong dan meninggal dunia," lanjut AKP Putu.
Polisi sudah melakukan olah TKP dan meminta keterangan saksi di lokasi kecelakaan lalu lintas guna penyelidikan.
"Peristiwa laka lantas tersebut sudah ditangani dan semua barang bukti telah disita di Unit Laka Lantas Polres Lombok Tengah," katanya.(antara/jpnn)
AKP Gede Putu Caka menjelaskan kronologi kecelakaan beruntun yang mengakibatkan RR (16) meninggal dunia. Begini kejadiannya.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Anggota Satgas Unaya Meninggal Ketika Kawal Demo Mahasiswa
- Kecelakaan Maut Hari Ini, Mahasiswi asal Siak Tewas, Mahasiswa Luka Berat
- Ibunda Meninggal Dunia, Alya Rohali: Selamat Jalan Mama Sayang
- Alya Rohali Berduka, Sang Ibunda Meninggal Dunia
- Motor vs Mobil di Jalan AH Nasution Bandung, Wildan Prayoga Tewas di Tempat
- Bertabrakan dengan Mobil Lawan Arah di Tol Pekalongan, Bus Rombongan Bonek Lanjutkan Perjalanan ke Jakarta