RS Medistra Sukses Menjalankan Operasi Pertama di Indonesia dengan Velys Robotic
Minggu, 11 Agustus 2024 – 11:07 WIB

Spesialis Orthopedi & Traumatologi Rumah Sakit Medistra Prof. (HCUA) Nicolaas C. Budhiparama, MD, PhD (LUMC,NL), PhD (UGM, ID), Sp.OT(K), FICS mengumumkan peluncuran alat bedah tercanggih, yaitu VELYS-Robotic Assisted Solution yang diresmikan pada 9 Juli 2024. Foto: Humas RS Medistra
“Pilihlah olahraga yang sesuai dengan umur dan kemampuan fisik. Selain itu, pola makan yang sehat dan seimbang juga sangat penting. Kita bisa mulai dengan mengkonsumsi banyak buah dan sayuran serta mengurangi makanan yang tinggi lemak dan gula,” ujar Minati.
RS Medistra terus berkomitmen untuk meningkatkan standar pelayanan kesehatan di Indonesia dengan mengadopsi teknologi medis terbaru dan visioner.
Velys Robotic adalah langkah maju dalam mewujudkan visi tersebut, dengan memberikan harapan baru untuk pasien di setiap kalangan untuk mendapatkan perawatan terbaik dengan hasil yang optimal.(fri/jpnn)
RS Medistra dengan bangga mengumumkan peluncuran alat bedah tercanggih, yaitu VELYS-Robotic Assisted Solution yang diresmikan pada 9 Juli 2024.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Eks Direktur RSD Madani Pekanbaru Tersangka Kasus Penipuan Proyek Rp2,1 Miliar
- Solikhati Lega, JKN Tanggung Semua Biaya Operasi Patah Tulang Anaknya
- Berhubungan Dekat, Inul Daratista Temani Titiek Puspa Sejak Hari Pertama di Rumah Sakit
- Ahmad Dhani Kenang Momen Terakhir Bersama Titiek Puspa, Ungkap Fakta Ini
- Titiek Puspa Meninggal Dunia, Anak: Mohon Maaf Kalau Ada Salah Kata
- Titiek Puspa Masih Dirawat Di ICU, Manajer: Hari Ini Sudah Ada Respons Baik