RS Pelabuhan Cirebon Bakal Bangun Sejumlah Fasilitas Baru, Makin Lengkap
Selasa, 12 Desember 2023 – 19:24 WIB
Tahap II, direncanakan selesai pada 2026, yang merupakan pembangunan poliklinik, kamar operasi, diagnostik center, gynekolgi center dan MCU center.
“Tahap III, direncanakan selesai pada 2027, yang merupakan pembangunan gedung rawat inap fase kedua,” ujar dr. Sapto.
Gedung baru rawat inap RS Pelabuhan Cirebon akan meningkatkan kapasitas tempat tidur RS Pelabuhan Cirebon dari 123 bed menjadi 217 bed pada selesainya tahapan pembangunan.
“RS Pelabuhan Cirebon berkomitmen, tidak akan mengganggu bahkan menutup layanan kesehatan selama masa pembangunan berlangsung,” lanjut Sapto.
Adapun beberapa layanan terbaik juga direncanakan oleh RS Pelabuhan Cirebon antara lain:
- Peningkatan kapasitas Bed
- Bayi tabung
- Klinik tumbuh kembang
- Occupational Health & Industrial Hygine
- ESWL
- MCU Center
- Microbiology laboratorium
- Painless Labour
Direktur PT RS Pelabuhan, dr Sapto Harry Kriswanto, MARS, mengumumkan rencana pembangunan gedung baru rawat inap RS Pelabuhan Cirebon
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Technogym & MOIE Hadirkan Nuansa Elegan dalam Kebugaran
- Jelang Nataru, Pertamina Patra Niaga Regional JBB Cek Lembaga Penyalur BBM & LPG di Seluruh Wilayah
- Bertambah Lagi, Desa Energi Berdikari Pertamina Hadir di Indramayu
- Jelang Nataru, Kapal Tanker PIS Rokan & PIS Natuna Siap Perkuat Distribusi Energi Nasional
- Dorong Pengembangan SDM, Jawa Satu Power Bangun Gedung Sekolah untuk SDN Cimalaya 7
- 53 UMKM akan Hadir di Pertamina Eco RunFest 2024, Ada Pilihan yang Sangat Menarik!