RS Pontianak Butuh Tenaga Medis
Jumat, 04 Januari 2013 – 10:31 WIB

RS Pontianak Butuh Tenaga Medis
Sejak November rumah sakit ini sudah dapat memberikan perawatan jalan untuk pasien. Tahun 2013 rencanannya rumah sakit sudah membukan pelayanan Unit Gawat Darurat (UGD) dan rawat inap. Rumah sakit didirikan tujuannya memperluas akses masyarakat mendapatakan pelayanan kesehatan. Diharapkan dengan berdirinya rumah sakit Kota Pontianak dapat dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya.
Baca Juga:
Pelayanan kesehatan saat ini sudah berjalan dengan lancar. Seperti pelayanan untuk peserta Jaminan Kesehatan Pemerintah Kota (Jamkesko). Sedangkan untuk Jaminan Kesehatan Mayarakat (Jamkesmas) masih menunggu pemerintahan pusat.
Handanu memaparkan untuk dokter spesialis juga sudah ada. Seperti dokter saraf, dokter bedah, dokter mata, dokter penyakit dalam dan spesialis kandungan. “Hampir sudah lengkap, cuma sebagaian masih menyelesaikan pendidikan,” ungkapnya.
Untuk perlengkapan infrastruktur pembangunan di rumah sakit masih dalam tahap persiapan. Tahun depan recanannya rumah sakit ini akan mempersiapkan pembangunan penunjang, seperti dapur, laundry, dan gudang. Sedangkan instalasi lainnya masih dalam tahap uji coba.(air/fuz/jpnn)
RUMAH Sakit Sultan Syarif Muhammad Alkadrie Kota Pontianak masih kekurangan tenaga, baik tenaga medis maupun tenaga operasional. Untuk saat ini jumlah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kecelakaan Innova Hantam Pemotor yang Menyalip, 3 Orang Tewas
- Oknum Kades Tersangka Korupsi Dana Desa Ditahan, Bendahara Buron
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak