RS YPK Mandiri & RSCM jadi Pedoman Baru dalam Ilmu Uroginekologi di Asia

Penggunaan teknologi canggih ini menggaris bawahi dedikasi untuk memberikan solusi perawatan kesehatan yang optimal di bidang uroginekologi.
Adapun forum studi ini dipimpin oleh ahli berpengalaman di bidang Uroginekologi dari Rumah Sakit YPK Mandiri dan Rumah Sakit Dr. Cipto Mangunkusumo, yakni Prof. Dr. dr. Budi Iman Santoso, Sp.O.G, Subsp.Urogin RE, MPH, dr. M S Nadir Chan Sp.O.G, Subsp.Urogin RE, Dr. dr. Fernandi Moegni, Sp.O.G, Subsp.Urogin RE , Dr,dr. Alfa Putri Meutia Sp.O.G, Subsp.Urogin RE dan dr. Gita Nurul Hidayah Sp.O.G, Subsp.Urogin RE, dan. Dalam acara ini, bersama dalam M-Elite akan memperkuat kompetensi dalam bidang kesehatan Wanita yang menjadikannya benchmark uroginekologi di kawasan Asia.(mcr10/jpnn)
Rumah Sakit YPK Mandiri dan Rumah Sakit Dr. Cipto Mangunkusumo (RSCM) menjadi tuan rumah sebuah forum eksklusif Program pengembangan ultrasound M-Elite.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
- Kolaborasi RSIJCP, FKUI, dan RSCM Dorong Inovasi Medis dan Pendidikan Kedokteran
- Indonesia Luncurkan Indonesian Society of Regenerative Medicine
- Hotma Sitompul Sempat Dirawat di Penang Malaysia Sebelum Meninggal Dunia
- Pertama di Indonesia, JEC Hadirkan One-Stop Service Kesehatan Mata Anak
- Siloam Hospitals Group Berjaya di Ajang Healthcare Asia Awards 2025
- Eks Direktur WHO Sebut 3 Faktor Penghambat Turunnya Prevalensi Merokok di Indonesia