RSBI Tunda Tarik Biaya

RSBI Tunda Tarik Biaya
RSBI Tunda Tarik Biaya
’’Jika mereka meminta pungutan kepada siswa, artinya di situ ada pelanggaran. Di juknis sudah jelas bahwa PSB, apa pun bentuknya, semuanya gratis,” tegas Effendi.

Terpisah, Kepala SMAN 9 Bandarlampung Hendro Suyono juga mendukung langkah pusat dan ICW. Karena itu, pihaknya hingga kemarin belum menarik biaya kepada orang tua siswa.

Sebelum melakukan pungutan, kata Hendro, pihak sekolah selalu melibatkan wali murid yang dipimpin langsung ketua komite. Nah dalam penentuan besaran jumlah yang harus dikeluarkan wali murid, sekolah mempunyai rencana anggaran pendapatan dan belanja sekolah (RAPBS) yang bersama-sama disepakati.

’’Dari sanalah kenapa kami tidak pernah ribut-ribut. Kami tidak pernah memaksakan wali murid. Kami juga masih memberlakukan sistem silang. Jadi, siswa yang tidak mampu bisa ditutupi oleh yang mampu,’’ terangnya.

BANDARLAMPUNG – Pernyataan Indonesia Corruption Watch (ICW) terkait biaya penerimaan siswa baru (PSB) di rintisan sekolah bertaraf internasional

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News