RSUD di Deli Serdang Hadirkan Air Hangat untuk Pengobatan ala Hidroterapi

RSUD di Deli Serdang Hadirkan Air Hangat untuk Pengobatan ala Hidroterapi
Fasilitas pendukung pengobatan hidroterapi. Foto: dok Ariston

Ariston Heatpump AR Series terdiri dari dua tipe, yaitu Seri Residential dan Komersial, yang mana perbedaannya terletak pada pompa sirkulasi untuk mengalirkan air yang akan dipanaskan dari storage tank ke heat pump water heater.

“Sektor kesehatan telah lama menjadi perhatian Ariston dan kami sangat senang telah diberikan kepercayaan oleh RSUD Drs.H.Amri Tambunan untuk menghadirkan kenyamanan dalam layanannya (kolam hidroterapi). Melalui kepercayaan yang diberikan oleh RSUD Drs.H.Amri Tambunan Deli Serdang ini kami berharap dapat memberikan dukungan lebih lagi terhadap sektor kesehatan, dan dapat membantu memaksimalkan pelayanan kesehatan,” pungkas David Karlowee. (flo/jpnn)

RSUD Deli Serdang menghadirkan fasilitas hidroterapi yang dilengkapi dengan air hangat.

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News