RSV FFC21 Series Resmi Hadir di Jakarta, Punya Fitur Eksklusif, Sebegini Harganya
Minggu, 26 Juni 2022 – 11:12 WIB
Helm ini resmi dijual dengan harga retail mulai dari Rp 1.699.000 hingga Rp 3.499.000.
Kedua jenis helm ini bisa dibeli atau pre-order oleh konsumen melalui sejumlah jaringan flagship store RSV Helmet, di official store RSV Helmet yang hadir di sejumlah marketplace di Indonesia. (ddy/jpnn)
RSV Helmet kembali menambahkan produk terbaru dengan meluncurkan helm FFC21 series di Idemitsu Moto Lounge, Jakarta Selatan, Minggu (26/6).
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- RSV Helmet & MPL ID Berkolaborasi, Hadirkan Helm Edisi Khusus, Harga Rp 350 Ribu
- RSV Helmet Merilis 2 Helm Terbaru yang Diklaim Tahan Benturan, Sebegini Harganya
- RSV Helmet & Rabbit and Wheels Berkolaborasi, Hadirkan Produk Khusus, Cek Harganya
- Berikan Layanan Terbaik, RSV Hadirkan Program Perawatan Helm Gratis
- Hadir di IMOS 2022, RSV Meluncurkan Helm Windtail Ryujin, Sebegini Harganya
- RSV Helmet Merilis 2 Helm Baru SV300 dan Classic