Ruang 29 Pictures Gandeng Komposer Muda untuk Garap OST Film SAHDU
Jumat, 08 September 2023 – 13:17 WIB
“Salah satu unsur pendukung utama yang harus ada dalam sebuah film adalah OST dan Alfarecords bangga bisa menjadi bagian penting dari produksi film SAHDU. Karena film yang baik harus didukung oleh OST yang memiliki kekuatan menciptakan atmosfer rasa dan emosi sesuai dengan jalan cerita dan karakter para pemainnya,” tambah Risky.
Ruang 29 Pictures meyakini OST SAHDU juga akan menjadi bagian penting dari catatan perjalanan membangun relasi anak dan orang tua dalam konteks keluarga Indonesia.
OST film SAHDU sudah bisa didengarkan oleh pecinta musik Indonesia pada platform aplikasi Spotify, YouTubeMusic, Music, TREBEL, TikTok Music, Langit Musik, dan DEEZER.(chi/jpnn)
OST SAHDU bergenre pop yang berjudul Ibu, selain mengandalkan kekuatan lirik dan aransemen musik yang mudah dicerna.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- 5 Film yang Terinspirasi dari UFC, Nomor Terakhir Dibintangi Petarung MMA Terkenal
- Atiqah Hasiholan Beradu Akting Dengan Amir Ahnaf Dalam Film Terkutuk
- Bintangi Film Melukis Harapan di Langit India, Atiqah Hasiholan Belajar Menari India
- Hari Kesehatan Nasional, Srikandi Movement PLN Tingkatkan Kepedulian Kesehatan Ibu & Anak
- Kearifan Lokal Harus Jadi Landasan Perfilman Indonesia di Era Digital
- Joker: Folie a Deux Hingga Speak No Evil Tayang Di CATCHPLAY+ Mulai November 2024