Ruang Gubernur Digeledah, Indikasi KPK Mulai Usut Bansos
Senin, 13 Juli 2015 – 04:12 WIB
Sebelumnya, Plt Pimpinan KPK Johan Budi memastikan bakal ada tersangka-tersangka baru. Lembaga antirasuah itu juga memberi sinyal akan mengusut kasus dugaan korupsi bansos di Pemprov Sumut.
"Dari permasalahan ada gugatan ke PTUN dan ada dugaan pengelolaan keuangan daerah, ini akan didalami secara menyeluruh," ujar Wakil Ketua KPK Zulkarnain di kantornya, Jumat (10/7). (sam/jpnn)
JAKARTA - Langkah penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggeledah ruang kerja Gubernur Sumut Gatot Pujo Nugroho pada Sabtu (11/7) malam,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tangani Kasus Aneurisma Arteri Koroner, RS Siloam Kebon Jeruk Lakukan Prosedur IVL Koroner Pertama
- Program MBG Bukti Presiden Prabowo Berkomitmen Meningkatkan Kualitas Hidup Masyarakat
- BKD Jabar: 400 Tenaga Non-ASN Belum Mendaftar PPPK Tahap 2
- Cerita Nelayan soal Pagar Laut: Dibangun Swadaya untuk Hadapi Abrasi dan Lindungi Tambak Ikan
- Pemerintah Dukung Partisipasi Indonesia di New York Fashion Week
- Tenaga Non-ASN Lolos Seleksi PPPK Kota Semarang Tak Seusai Kualifikasi, Waduh!