Rudi, Tukang Ngebut dan Suka Main Gaple
Kamis, 15 Agustus 2013 – 09:56 WIB

Rudi, Tukang Ngebut dan Suka Main Gaple
Ketika musim liburan datang, mereka bisanya menghabiskan waktu berlibur ke Pangandaran, Ciamis menggunakan motor Honda 70 atau Vespa milik Tedy. “Ya dia mah paling berani. Kalau bawa motor nempel-nempel terus sama bus teh,” kenang Tedy yang kini mengabdi di almamaternya ini.
Baca Juga:
Namun selepas lulus dari SMAN 2, mereka berdua terpisah. Rudi masuk ITB, sedangkan Tedy ke IKIP Bandung. Tedy mengaku jarang berkomunikasi dengan Rudi, karena sama-sama sibuk.
Masa kecil Rudi, kata Tedy, dihabiskan bermain dan olahraga. Hampir semua jenis olahraga digemari Rudi. “Terutama dia jagonya renang. Badminton juga dia suka,” ujarnya. (pee/sam/jppn)
TEMAN satu kelasnya Rudi Rubiandini, Drs Tedy, mengaku satu bangku dengan Rudi saat di SMAN 2 Tasikmalaya tahun 1977. Saat kelas 1 dan 2, kata Tedy,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung
- Terungkap! Ade Bhakti Satu-satunya Camat yang Menyuap Mbak Ita
- Peringatan Hari Kartini, UICI Meluncurkan PMB Bacth 9
- Praktisi Hukum Nilai Marcella dan Ary Bakri tak Layak Disebut Advokat
- Peringati Hari Bumi, Prudential Indonesia Tanam 5.000 Mangrove