Rujuk, Buang Nyanyian Rasis
Minggu, 14 November 2010 – 12:32 WIB
Baca Juga:
"Pada prinsipnya, semua suporter adalah saudara. Apalagi secara geografis Sidoarjo-Surabaya erdekatan. Kami menginginkan pertemuan siang ini (kemarin, red.) adalah langkah awal adanya hubungan yang lebih antara kedua suporter. Istilahnya islah antarsuporter," kata Leo Sumarmata di depan para suporter.
Baca Juga:
Pria berusia 37 tahun itu menyebut benih-benih pertengkaran antara kedua suporter harus dikikis sejak kini."Kalau suporter saling bermusuhan, terus terang ini meresahkan masyarakat di dua kota.
DUA kelompok suporter tetangga, Deltamania dan suporter Persebaya, menyepakati berakhirnya gesekan yang sempat terjadi. Kesepakatan tersebut tercapai
BERITA TERKAIT
- Timnas Indonesia vs Jepang: STY Minta Skuadnya Tampilkan Permainan yang Tak Akan Disesali
- Soal Kans Timnas Indonesia Menang Melawan Jepang, Jay Idzes Jujur Bilang Begini
- Sempat Kalah Lawan Dewa United, Timnas Basket Indonesia Bangkit dengan Gebuk Malaysia
- Shin Tae Yong Berbunga-bunga Menjelang Laga Indonesia vs Jepang, Ini Pemicunya
- Indonesia vs Jepang, Jay Idzes: Kami Punya Kesempatan
- Final Four Livoli Divisi Utama 2024: Tanpa Farhan Halim, Rajawali Pasundan Kalahkan Indomaret Sidoarjo