Rumah Driver Ojol Terbakar, Uang Tabungan Hangus
Sabtu, 20 April 2019 – 14:01 WIB

Kebakaran di sebuah permukiman. Foto/ilustrasi: dokumen JPG
BACA JUGA : Driver Ojek Online: Kenaikan Tarif Belum Mencukupi untuk Operasional
Mereka juga melapor ke PMK. Sekitar 10 menit kemudian, beberapa mobil pemadam datang ke lokasi dan berhasil memadamkan api. Komandan Peleton I Rayon IV PMK Margomulyo Sunarto menuturkan, kebakaran itu berawal sangat mungkin dari dapur rumah.
"Kata warga, asap berawal dari bagian belakang rumah. Dan, terdengar suara dentuman. Mungkin itu tabung LPG," katanya. (omy/c6/tia/jpnn)
Rumah yang dikontrak driver ojol terbakar dan menghanguskan uang tabungan yang disimpan di tempat tidur.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Ayah & Anak Meninggal Akibat Kebakaran di Kedung Rukem Surabaya
- Korsleting Listrik di Toko Penjual Petasan Jadi Petaka
- Polisi Usut Penyebab Kebakaran Puluhan Kios di Sukahaji Bandung
- Sukahaji Membara di Tengah Konflik Lahan, Puluhan Kios Hangus
- 18 Mobil Terbakar di Banjarbaru, Kok Bisa?
- Kebakaran Menghanguskan 18 Rumah Dinas TNI di Aceh