Rumah Gubernur Rusli Zainal Diobok-obok KPK
Ruang Kerja Politisi Golkar juga Digeledah
Selasa, 19 Maret 2013 – 13:39 WIB
Uang itu diserahkan beberapa tahap dengan jumlah mencapai 1 juta dollar amerika. Penyerahan uang ini dilakukan setelah Gubernur Riau Rusli Zainal mengadakan pertemuan dengan Kahar Muzakir dan Setya Novanto di DPR RI.
Namun saat diperiksa sebagai saksi, baik Kahar maupun Setya Novanto membantahnya. (boy/jpnn)
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus mengembangkan kasus korupsi pembahasan revisi Perda PON Riau. Kali ini, komisi antirasuah itu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Info Terkini soal Rencana Libur Sekolah Selama Ramadan
- Warga Jakarta Jadi Penyebab Penurunan Permukaan Tanah di Pantura
- BPJS Kesehatan Jateng-DIY Bayar Klaim Rp 29,7 Triliun pada 2024
- MUI Banten Dukung Keberlanjutan PSN di Tanah Jawara, Ini Alasannya
- Kanwil Kemenkumham Riau Bakal Bentuk 100 Desa Sadar Hukum Tahun Ini
- Kabar Gembira untuk Pelamar Formasi Guru PPPK 2024 Tahap 2, Semangat!