Rumah Mungil Biru di Perth yang Jadi Incaran Turis Asia Untuk Ber-selfie
Tonton videonya dari tempat yang kini ramai dikunjungi turis setiap harinya disini.
Photo: Setiap harinya warga melewati jalan setapak ini, bahkan rela mengantri demi berfoto disini. (Supplied: Adrian Pelliccia)
Rela menunggu satu jam demi selfie
Di Bali pun terdapat satu lokasi yang kini sedang cukup popular di kalangan pengguna Instagram.
External Link: Pantai Kelingking di Bali
Dengan bentuk seperti dinosaurus, tebing karang di kawasan Pantai Kelingking, Nusa Penida menarik para turis lokal dan asing yang rela menunggu hampir sejam untuk bisa foto selfie.
Kebanyakan dari mereka yang berpose disini adalah warga berlatar belakang Asia dan tempat ini sudah ramai dengan turis sejak pagi hari.
Pantai Kelingking pertama kali menjadi popular setelah disebut-sebut sebagai salah satu pantai terindah di dunia oleh CNN Asia dan situs TripAdvisor.
Artikel ini disadur dari laporan aslinya dalam bahasa Inggris yang bisa dibaca disini, dengan ditambahi informasi soal Pantai Kelingking.
- Dunia Hari Ini: Kecelakaan Bus di India Telan Puluhan Nyawa
- Dunia Hari Ini: Setidaknya 10 ribu orang Tedampak Letusan Gunung Lewotobi Laki-laki
- Pendidikan dan Pengalaman Kerja Migran, Termasuk Asal Indonesia, Belum Tentu Diakui Australia
- Pemilik Usaha Kecil dan Menengah di Indonesia Minta Lebih Diperhatikan
- Apakah Bentrokan Indonesia dengan Kapal Tiongkok di Laut China Selatan Pertanda Konflik?
- Jenazah WHV Asal Indonesia Belum Dipulangkan, Penyebab Kecelakaan Masih Diselidiki