Rumah Terlihat Sepi, Dipanggil-panggil Tak Ada yang Menyahut, Oh Ternyata
Sabtu, 18 Januari 2020 – 23:45 WIB
Setelah menerima laporan dari warga, Anggota Kepolisian Sektor (Polsek) Muara Bangkahulu Kota Bengkulu langsung mendatangi lokasi dan melakukan evakuasi terhadap korban, kemudian membawa korban ke RS Bhayangkara Kota Bengkulu dan melakukan olah Tempat kejadian Perkara (TKP) dan mengamankan beberapa barang bukti serta melakukan pengumpulan data dan keterangan dilokasi kejadian.(antara/jpnn)
Seorang pria berinisial BS warga Kelurahan Bentiring Permai Kecamatan Muara Bangkahulu Kota Bengkulu, ditemukan tewas tergantung di dalam rumahnya, Sabtu malam. Korban meninggal dunia diduga karena gantung diri.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Amplop Berlogo Rohidin Mersyah-Meriani Ikut Disita KPK, Alamak
- Selain Rohidin Mersyah, 2 Anak Buahnya Juga Tersangka Pemerasan Pegawai untuk Pilkada
- KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp7 M, Peras untuk Pilkada
- Info Terkini OTT KPK yang Menyeret Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah
- Pak Gubernur Ini Menjadi Salah Satu yang Diamankan KPK, Kasusnya Diduga Pungutan Pilkada
- Hmm, OTT di Bengkulu Diduga Terkait dengan Pungutan buat Pilkada