Rumahnya Dilempari Bom Molotov, Ustaz Abdullah Akib Mendoakan Pelaku Mendapat Hidayah
Rabu, 18 Mei 2022 – 01:30 WIB
AKBP Pandji juga memastikan dalam kasus tersebut tidak terdapat korban jiwa di masyarakat atau pemilik rumah.
“Tidak ada korban jiwa dalam insiden ini,” katanya di Meulaboh, Selasa (17/5) sore.
Pihaknya juga berharap kasus tersebut dapat segera terungkap, guna memastikan penyebab pelemparan bom molotov yang dilakukan oleh pelaku yang sejauh ini belum diketahui identitasnya. “Mohon doanya agar kasus ini cepat terungkap,” kata AKBP Pandji Santoso. (antara/jpnn)
Ustaz Abdul Akib mendoakan pelaku yang melempari bom molotov ke rumahnya mendapat hidayat dari Allah SWT. Dia mempercayakan penyelidikan kasus ini ke polisi.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Usut Tuntas Kasus Penembakan Polisi di Solok Selatan: Menunggu Implementasi Revolusi Mental Polri
- Kasatreskrim Ditembak Kabag Ops di Sumbar, Kadiv Propam Bilang Begini
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap Kriteria Honorer dapat Afirmasi di Seleksi PPPK, Silakan Lapor ke Sini jika Ada Kekurangan
- Heboh Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Perintah Kapolri Tegas!