Rumput Laut Gaet Investasi Rp 165 M
Selasa, 23 April 2013 – 08:38 WIB
Dirjen Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perikanan KKP Saut P. Hutagalung menambahkan, ISS ke-21 pada 22-26 April 2013 yang mengangkat tema ‘Seaweed
Science for Sustainable Prosperity Simposium’ ini diharapkan dengan pengembangan ilmu dalam usaha rumput laut dapat memberikan kemakmuran bagi masyarakat dunia secara berkelanjutan.
”Simposium ini juga sebagai ajang temu bisnis antara producers, buyers dan investors dalam dan luar negeri. Even ini juga mempromosikan berbagai teknologi dan produk olahan rumput laut sekaligus memasyarakatkan makan rumput laut dan meningkatkan pemanfaatan produk yang berbahan baku rumput laut,” jelas Saut. (nel)
JAKARTA - Kebijakan Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) dengan melakukan hilirisasi rumput laut telah berdampak positif pada sektor bisnis.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Beli BBM Bisa Dapat Cashback Cuma Pakai Kartu Kredit BNI-MyPertamina
- Pupuk Kaltim Raih 3 Penghargaan di Ajang IDIA 2024
- BNI Gandeng PT Pos Dukung UMKM Atasi Tantangan Logistik dan Sumber Pembiayaan
- Menkominfo: AI Membantu UMKM di Berbagai Tahap
- Kalbe Produksi Dialyzer Lokal Pertama, Tekan Ketergantungan Impor Alat Kesehatan
- Versi Legislator PDIP, PPN 12 Persen Masih Bisa Diubah Pemerintahan Prabowo