Runner Up Aman
Kamis, 21 Juni 2012 – 05:06 WIB

Runner Up Aman
JAYAPURA - Persipura akhirnya berhasil memetik kemenangan 3-1 atas tamunya Persisam Putra Samarinda di Stadion Mandala Rabu (20/6). Kemenangan ini juga memastikan Persipura sebagai runner up, sebab beberapa jam kemudian musuh bebuyutannya Sriwijaya FC yang hanya butuh dua poin berhasil memetik kemenangan penuh 3-0 atas Persela Lamongan. Sedangkan gol ketiga Persipura tercipta di menit 65 lewat Ian Louis Kabes sementara gol balasan Persisam baru bisa menyamakan skor setelah Cristian Gonzales lolos dari offside kemudian langsung menyambar bola didepan Yoo Jae Hoon.
Gol pembuka bagi Persipura tercipta di menit 13 lewat aksi kapten tim Persipura Jayapura Gerald Pangkali yang berhasil memanfaatkan tendangan Alberto Goncalves yang lolos dari tangan kiper Agung Prasetyo didepan mulut gawang.
Baca Juga:
Gol kedua Persipura tercipta di menit 54 lewat kaki Yohanes Tjoe yang memanfaatkan umpan tendangan bebas David Laly diluar kotak penalti.
Baca Juga:
JAYAPURA - Persipura akhirnya berhasil memetik kemenangan 3-1 atas tamunya Persisam Putra Samarinda di Stadion Mandala Rabu (20/6). Kemenangan ini
BERITA TERKAIT
- Final Four Proliga 2025: Waspada, Tim Kepolisian RI Langsung Tancap Gas
- Bintang Voli Amerika Serikat Terkesan dengan Atmosfer Final Four Proliga 2025
- Taklukkan Lyon, MU Melaju ke Semifinal Liga Europa
- Dewa United Mendekat dan Bali United Krisis, Persib Waspada
- Semifinal Liga Europa: MU Kembali Berjodoh dengan Tim Asal Basque
- Liga Europa: Catatan Unik Manchester United Setelah Masuk Semifinal