Runway Bandara Mopah Merauke Dipalang
Aktivitas Penerbangan Tidak Terganggu
Jumat, 19 November 2010 – 04:23 WIB

Runway Bandara Mopah Merauke Dipalang
Kapolres Merauke AKBP Djoko Prihadi kepada wartawan menegaskan dirinya siap mengambil langkah hukum dengan memproses pihak-pihak yang menyebabkan pembayaran pelepasan tanah adat tersebut tidak tepat sasaran. "Saya sudah himbau kepada masyarakat kalau memang haknya diambil oleh orang lain untuk segera membuat laporan ke polisi.
Baca Juga:
Sementara itu, Sekda Merauke drg Josef Rinta R menolak memberikan keterangan. "Langsung saja ke Penjabat Bupati," sarannya.
Sekadar diketahui, pemalangan kedua yang mulai di lakukan Rabu (17/11), oleh masyarakat Kayakai karena ganti untung yang sudah dicairkan Pemkab ke masing-masing menerima yang didata oleh Tim Tujuh, tinggal Rp 1,4 miliar yang ada di bank dari total Rp 4,6 miliar lebih.(ulo/nan)
MERAUKE- Pemalangan ujung landasan pacu (runway) Bandara Mopah Merauke, kembali dilakukan sejak Rabu (17/11) hingga Kamis (18/11). Pemalangan tersebut
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bayi Perempuan di Palembang Tidak Ada Tempurung Kepala
- Puluhan Siswa Keracunan Paket MBG, Cianjur Berstatus KLB
- Tes PPPK Tahap 2 Tanjungpinang Mulai 24 April, Diikuti 407 Pelamar
- Harga Ayam di Palembang Mengalami Penurunan, Ini Penyebabnya
- Pria di Bandung Nyaris Tewas Gara-Gara Jadi Korban Pengeroyokan Salah Sasaran
- 91 CPNS dan 553 PPPK Mataram Formasi 2024 Terima SK, Begini Pesan Wali Kota Mohan