Rupiah Hari Ini Ditutup Menguat Jadi Rp 13.673 per Dolar AS
Senin, 13 Januari 2020 – 20:10 WIB
Sementara itu, kurs tengah Bank Indonesia pada Senin menunjukkan, rupiah menguat menjadi Rp 13.708 per dolar AS dibanding hari sebelumnya di posisi Rp 13.812 per dolar AS. (antara/jpnn)
Nilai tukar rupiah ditutup menguat 99 poin atau 0,72 persen di level Rp 13.673 per dolar AS, Senin (13/1), berbanding posisi hari sebelumnya Rp 13.772 per dolar AS.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Rupiah Menguat, Biaya Produksi Bisa Menurun
- Ada Kabar Baik dari Rupiah, Menguat 21 Poin
- Rupiah Mampu Menguat, Ada Hal Baru yang Wajib Diwaspadai
- Kurs Rupiah Hari Ini Menggeliat, tetapi Tekanan Masih Kuat
- Nilai Tukar Rupiah Hari Ini Melemah Lagi, Inilah Pemicunya
- Rupiah Menguat Didorong Penerimaan Pajak