Rupiah Hari Ini Menguat Tipis Pascaintervensi Bank Indonesia
Selasa, 08 Oktober 2019 – 19:20 WIB
Laporan sebelumnya mengatakan bahwa Washington sedang mempertimbangkan cara untuk membatasi aliran portofolio investor Amerika ke China, termasuk perusahaan China yang berpotensi keluar (delisting) dari bursa saham AS.
Baca Juga:
Rupiah pada pagi hari dibuka melemah Rp 14.175 dolar AS. Sepanjang hari, rupiah bergerak di kisaran Rp 14.137 per dolar AS hingga Rp 14.175 per dolar AS.
Sementara itu, kurs tengah Bank Indonesia pada Selasa ini menunjukkan, rupiah melemah menjadi Rp 14.170 per dolar AS dibanding hari sebelumnya di posisi Rp 14.156 per dolar AS. (antara/jpnn)
Nilai tukar (kurs) rupiah yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Selasa sore ditutup menguat tipis pascaintervensi Bank Indonesia.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Bank Indonesia Perkuat Sinergi Keuangan Syariah di Tengah Ketidakpastian Ekonomi Global
- BI Dorong Ekosistem Halal Lifestyle untuk Kejar Potensi 2 Miliar Populasi Muslim Global
- Kemendag Apresiasi Rabu Hijrah dan BI atas Suksesnya Young Muslim Leader Forum
- Peradi Jalin Kerja Sama dengan BINS Untuk Beri Pembekalan ke Advokat
- BI Sebut Pedagang Harus Terima Tunai & Non-Tunai, Dirut TDC: Fitur Kuncinya
- Transformasi Digital Dinilai Penting Bagi BPR-BPRS