Rusia Alihkan Serangan ke Donbas, Apa Tujuannya?
Selasa, 19 April 2022 – 23:30 WIB

Pasukan Rusia dan kelompok separatis dukungan Rusia sedang berusaha menguasai kota yang strategis di Ukraina Mariupol. (Reuters: Alexander Ermochenko )
"Ukraina masih melakukan perlawanan," katanya.
"Kota itu belum jatuh ke tangan Rusia, namun mereka terus melakukan serangan dari udara dan lewat senjata jarak jauh.
"Kami sudah melihat indikasi dalam beberapa hari terakhir bahwa tidak saja pihak Ukraina dengan gagah berani mempertahankan diri, namun mereka juga berhasil menguasai beberapa desa dan kota di kawasan Donbas."
Artikel ini diproduksi oleh Sastra Wijaya dari ABC News.
Setelah menarik pasukannya dari ibu kota Ukraina Kyiv, Rusia sekarang tampaknya memfokuskan diri untuk menguasai wilayah Ukraina yang berada di dekat perbatasannya
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Babak Baru Perang Dagang Dunia, Indonesia Jadi 'Sasaran Empuk'
- Dunia Hari Ini: Barang-barang dari Indonesia ke AS akan Dikenakan Tarif 32 Persen
- Warga Indonesia Rayakan Idulfitri di Perth, Ada Pawai Takbiran
- Daya Beli Melemah, Jumlah Pemudik Menurun
- Dunia Hari Ini: Mobil Tesla Jadi Target Pengerusakan di Mana-Mana
- Kabar Australia: Pihak Oposisi Ingin Mengurangi Jumlah Migrasi