Rusia Kembali Menemukan Obat Covid-19

Rusia Kembali Menemukan Obat Covid-19
Ilustrasi Vaksin Covid-19. Foto: Daily Sabah

Sebelumnya, pada Agustus 2020 Presiden Rusia Vladimir Putin mengumumkan negara mereka telah sukses mengembangkan vaksin Covid-19 pertama di dunia bernama Sputnik-V.

Vaksin dikembangkan Gamaleya Research Institute dan Kementerian Pertahanan Rusia.

"Untuk pertama kalinya di dunia, vaksin untuk melawan Covid-19 telah didaftarkan," ucap Putin saat itu.(chi/jpnn)

Ilmuwan Rusia kembali melakukan terobosan dalam penanganan pandemi Covid-19 lewat vaksin.


Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News