Rusia Puji Pemberantasan Korupsi di Indonesia
Jumat, 25 Februari 2011 – 14:24 WIB

Rusia Puji Pemberantasan Korupsi di Indonesia
Wakil Ketua Haryono Umar, yang mendampingi pihak Kedubes Rusia dalam memberikan paparan pers, mengatakan kehadiran tamu dari luar negeri tersebut memang dalam rangka berdiskusi untuk mengefektifkan gerakan pemberantasan korupsi. “Kami saling bertukar informasi,” ungkapnya.
Dijelaskan bahwa gerakan pemberantasan korupsi di Rusia saat ini sudah berjalan cukup baik. Meskipun tidak memiliki lembaga komisioner seperti KPK, karena langsung di bawah komando Perdana Menteri, namun strategi nasional pemberantasan korupsi Rusia sudah terkonsep dengan baik.
“Karena itu, Saya rencana juga akan berkunjung ke Kedubes Rusia untuk mendapatkan berbagai informasi tentang program mereka dalam memberantas korupsi di negaranya,” katanya. (mur/jpnn)
JAKARTA - Pemerintah Rusia lewat Kedutaan Besarnya di Indonesia, Jumat (25/2), menyambangi Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Kehadiran rombongan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza