Rutan Diserang OTK, Kaca Pecah
Bahkan, pihak kepolisian juga masih mencari maksud pelaku memecah kaca itu, sehingga membuat pegawai setempat merasa diteror. Kasus tersebut sudah dilaporkan ke Mapolresta Palangka Raya.
"Pada intinya kasus ini sedang dilakukan penyelidikan, kemudian kami masih mencari tahu apa modus operandi pelaku, kok, sampai berani melakukan perbuatan tidak terpuji tersebut," ungkapnya.
Ronny juga mengimbau kepada seluruh masyarakat agar meningkatkan kewaspadaan terhadap tindak kriminalitas di wilayah hukum setempat, khususnya di Bulan Ramadan.
"Apabila masyarakat melihat ada tindak kejahatan, segera laporkan ke kantor kepolisian terdekat agar segera ditindaklanjuti dan pelakunya bisa diamankan," kata dia. (antara/jpnn)
Dari rekaman CCTV, rutan diserang OTK yang berjumlah satu orang. Terduga pelaku menggunakan motor Honda Sonic.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
- Hasil Simulasi Indikator: Elektabilitas Agustiar Sabran-Edy Pratowo Meroket di Pilgub Kalteng 2024
- Malam-Malam OTK Buka Sendiri Plang Mengatasnamakan PN Jakbar di SPBE Kalideres, Lihat!
- Abdul Razak-Sri Suswanto Berkomitmen Bangun Pusat Perfilman di Kalteng
- Cabe yang Ternyata Berisi Sabu-Sabu
- Pelaku Gendam dengan Modus Kenalan Lama di Kotim Ditangkap, Korbannya Banyak
- Upaya Polresta Pekanbaru Bersama Lapas dan Rutan Menjaga Pilkada Aman dan Damai