Rute Bogor dan Bekasi Terpantau Padat Pada Jam Pulang Kerja
Senin, 15 Juni 2020 – 19:20 WIB
Ilustrasi penumpang KRL. Foto; Ricardo/JPNN.com
"Emang sudah biasa setiap jam kerja pasti padat jalur-jalur itu, Bogor, Depok dan Bekasi, jadi enggak aneh lagi," kata petugas tersebut.
Untuk mencegah penumpukan penumpang di setiap peron, selain ada petugas keamanan dalam, petugas PT KCI berjaga dan mengatur penumpang agar tertib saat menaiki kereta.
Petugas berpakaian formal warna putih tersebut lengkap dengan pelindung diri seperti masker mengimbau dan mengarahkan penumpang kereta untuk menjaga jarak fisik saat menunggu maupun menaiki kereta. (antara/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Penumpang kereta api Jabodetabek di Stasiun Manggarai, Jakarta, terpantau padat untuk rute Bogor dan Bekasi pada jam pulang kerja, Senin (15/6) sore.
Redaktur & Reporter : Fajar W Hermawan
BERITA TERKAIT
- Penumpang KRL, MRT atau TJ Hari Ini Bakal Dapat Kejutan Pada Peringatan Hari Bebas Bau Badan, Catat
- Soal Lagu Bayar Bayar Bayar, GPA Ungkit Peran Polisi Saat Banjir & Penanganan Covid-19
- Isu COVID & Lab Wuhan Mencuat Lagi, China Gercep Membela Diri
- Begini Penampakan KRL Baru dari China
- Dirut KAI Siap Wujudkan Mimpi Jabar Punya KRL Bandung Raya
- Sidang Tuntutan Korupsi APD Covid-19 di Sumut Ditunda, Ini Masalahnya