Rutin Konsumsi Telur Ayam Kampung Campur Madu dan Bawang Putih, Suami Pasti Bahagia

jpnn.com, JAKARTA - TELUR ayam kampung populer dikenal sebagai telur yang membantu menambah stamina seseorang.
Telur ayam kampung mengandung berbagai nilai gizi dan nutrisi yang sangat baik untuk kesehatan tubuh.
Bawang putih selain dikenal sebagai salah satu bumbu dapur yang menambah rasa dan aroma masakan, juga merupakan herbal populer.
Anda bisa menggunakan bawang putih untuk mengatasi berbagai penyakit.
Telur ayam kampung sering dikombinasikan dengan madu murni agar rasanya semakin manis dan tidak bau amis.
Mengonsumsi madu pun juga tak kalah dengan herbal lainnya dalam hal kandungan gizi yang luar biasa.
Apalagi, madu telah lama dikenal mampu mengobati beberapa penyakit ringan, bahkan menyembuhkan luka ringan.
Cara membuatnya pun mudah, sediakan madu murni satu takaran sendok makan, kuning telur kampung serta tambahkan bawang putih halus kemudian diaduk rata.
Rutin konsumsi telur ayam kampung campur madu dan bawang putih maka tubuh akan merasakan efek positif.
- 7 Manfaat Madu dan Habbatussauda yang Baik untuk Imun Tubuh
- 5 Resep Herbal untuk Meningkatkan Stamina, Ampuh dan Aman
- 5 Khasiat Rutin Minum Air Kelapa Campur Madu, Mengandung Serat Tinggi
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Standar Pelayanan RIPH
- 5 Makanan untuk Diet Sehat yang Wajib Anda Konsumsi
- 5 Khasiat Air Madu, Kolesterol Bakalan Ambyar