Rutin Minum Kombinasi Jus Mentimun Campur Wortel, Dapatkan 9 Manfaatnya

Rutin Minum Kombinasi Jus Mentimun Campur Wortel, Dapatkan 9 Manfaatnya
Jus mentimun. Foto: The Juice Chief

4. Merawat Kesehatan Kulit

Manfaat wortel untuk kulit mengandung beta karoten yang penting dalam membantu proses penyembuhan luka, seperti infeksi kulit atau luka lainnya.

Selain itu, wortel juga berguna untuk melawan berbagai tanda penuaan kulit.

Sedangkan timun sangat bagus untuk mencegah keriput, kulit kering jerawat dan masalah kulit lain, karena kandungan air dan vitamin tinggi.

Untuk itu, Anda bisa mengonsumsi jus wortel dan timun ini sebagai salah satu solusi kecantikan kulit terbaik dan mudah.

5. Mengurangi Risiko Stroke dan Penyakit Jantung

Manfaat berikutnya dari jus wortel campur timun adalah menurunkan risiko penyakit kardiovaskular, terutama untuk wanita dewasa.

Dalam penelitian, mengonsumsi jus ini secara teratur bisa menjaga kesehatan jantung secara menyeluruh.

Ada beberapa manfaat minum jus mentimun campur wortel dan salah satunya adalah melawan risiko kanker.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News