Ryamizard Belum Berpikir Soal Pencapresan
Tak Mau Jadi Cawapres SBY
Sabtu, 07 Februari 2009 – 20:36 WIB
![Ryamizard Belum Berpikir Soal Pencapresan](https://cloud.jpnn.com/photo/uploads/berita/dir07022009/img07022009139291.jpg)
Ryamizard Belum Berpikir Soal Pencapresan
JAKARTA - Mantan Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI (Purn) Ryamizard Ryacudu belum mau berkomentar banyak soal namanya yang sempat disebut sebagai salah seorang calon pendamping mantan Presiden Megawati Soekarnoputri pada Pilpres 2009. Namun sebagai mantan tentara, Ryamizard mengaku siap mengabdi untuk bangsa dan negara, terutama bila diminta masyarakat. Bagaimana jika diminta mendampingi Mega atau capres lain? Ryamizard justru bertanya balik dan menegaskan belum memikirkan hal itu. “Masak?saya ga mikir itu dulu ya...”
Ditanya soal namanya sempat disebut sebagai salah seorang calon pendamping Mega, Ryamizard menjawabnya diplomatis. ”Ha..ha..ha.., alhamdulillah kalau disebut-sebut ya..,” ujarnya kepada JPNN sembari tertawa lepas.
Baca Juga:
Kendati sempat disebut-sebut sebagai salah seorang cawapres, Ryamizard mengaku belum mau terlalu serius menanggapinya. ”Saya sementara ga mikir itu...,” paparnya.
Baca Juga:
JAKARTA - Mantan Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI (Purn) Ryamizard Ryacudu belum mau berkomentar banyak soal namanya yang sempat disebut
BERITA TERKAIT
- PBH Peradi: Pengungsi Masuk Kategori Pihak yang Berhak Terima Bantuan Hukum Gratis
- Bertemu Pangeran Khaled di UEA, Megawati: Berlangsung Hangat dan Kekeluargaan
- Prabowo Bakal Keluarkan Keppres Pemulihan Pelanggaran HAM Berat
- 37 PMI Dideportasi dari Malaysia, Keluhkan Perlakuan Buruk di Tahanan
- Instruksi KemenPAN-RB Diabaikan Panselda, Honorer TMS PPPK Tahap 2 Minta Solusi
- Kideco Fasilitasi Pembentukan Hukumonline Corner di Ummul, Kabar Baik Buat Dosen dan Mahasiswa