Ryan Selalu Masuk 10 Besar Asia
Senin, 25 Maret 2013 – 19:22 WIB
JAKARTA - Peboling putra terbaik Indonesia Ryan Lalisang mencatat prestasi bagus selama sebulan terakhir. Peraih lima emas di PON 2012 tersebut selalu masuk peringkat sepuluh besar dalam even kelas Asia yang diikutinya dalam rentang Februari- Maret ini.
Kejuaraan-kejuaraan itu ialah Emir Cup di Qatar, Bahrain Open, Asian Boling Tour Bahrain, Tournament Open Championships (TOC) Asian Boling Federation (ABF) Kuwait, dan Kuwait Open. Namun, peringkat terbaik ialah berada di posisi ketiga saat tampil di ABF Tour. Saat itu, peboling DKI Jakarta tersebut sanggup duduk di peringkat ketiga klasemen akhir.
Baca Juga:
Menurut Ryan, raihan tersebut sudah sangat bagus mengingat tingkat kompetisi yang sangat ketat. Sebab, para peboling yang tampil di kejuaraan-kejuaraan itu memiliki kemampuan yang hebat.
“Meski tidak mampu menjadi juara, masuk sepuluh besar adalah hal yang bagus,” terang Ryan di Jakarta Senin (25/3).
JAKARTA - Peboling putra terbaik Indonesia Ryan Lalisang mencatat prestasi bagus selama sebulan terakhir. Peraih lima emas di PON 2012 tersebut selalu
BERITA TERKAIT
- Klasemen Akhir MotoGP 2024 dan Rapor Martin si Juara Dunia
- Pertamina Eco RunFest 2024 Siap Digelar, Ini Jadwal Pengambilan Race Pack Collection
- Race MotoGP Barcelona: Pecco Bilang Ada 8 Pembalap akan Menghalangi Martin
- Sembilan Inorga Ramaikan Jakarta Sport Festival 2024
- Luar Biasa! Pasangan Baru Thailand Juara Kumamoto Masters 2024
- Martin atau Pecco Juara Dunia MotoGP 2024? Ini Hitungannya