Saan Isyaratkan Maju Jadi Ketum Demokrat
Senin, 11 Maret 2013 – 18:10 WIB

Saan Isyaratkan Maju Jadi Ketum Demokrat
"Belum ada satupun kandidat yang mendapat dukungan yang sudah pasti. Mereka masih berusaha meyakinkan DPC dan DPD. Belum ada figur yang memperoleh dukungan dari pemilik suara," terang dia.
Baca Juga:
Dikatakan Saan, Partai Demokrat memiliki banyak calon di internal yang dapat maju sebagai ketua umum, seperti Mirwan Amir, Marzuki Alie, Totok Riyanto, dan Edhie Baskoro Yudhoyono.
Selain itu kata Saan, Demokrat juga memiliki calon eksternal. "Karena Partai Demokrat tidak mengenal dikotomi. Seperti Pramono Edhie Wibowo dan Djoko Suyanto," tukasnya.(gil/jpnn)
JAKARTA - Wakil Sekretaris Jenderal Partai Demokrat, Saan Mustopa menginsyaratkan akan mengajukan diri sebagai ketua umum Partai Demokrat yang ditinggalkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran