Saan: Tingkat Kepercayaan Partai Lain Juga Turun
Minggu, 21 Oktober 2012 – 20:05 WIB

Saan: Tingkat Kepercayaan Partai Lain Juga Turun
Pada kesempatan yang sama, Politikus Partai Golkar, Nurul Arifin, mengakui pentingnya bagi partai politik untuk lebih menguatkan strukturnya yang langsung menyentuh masyarakat daripada sekedar menyajikan pencitraan di media massa.
Menurut Nurul, yang lebih banyak menyalurkan hak suaranya adalah warga masyarakat kelas bawah. Kata dia, karakteristik warga ini adalah tak terlalu dipengaruhi oleh terpaan informasi media massa.
"Warga masyarakat bawah inilah yang pergi ke TPS. Mereka lah yang harus disapa partai. Saya belum yakin kekuatan media sosial itu berguna buat pemilih di bawah itu," pungkasnya. (awa/jpnn)
JAKARTA - Wakil Sekretaris Jenderal (Wasekjen) DPP Partai Demokrat, Saan Mustopa mengapresiasi temuan Prisma Resource Center Lembaga Penelitian,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang