Saat Anies Berhadapan dengan Habib Rizieq, Gini Jadinya
Minggu, 01 Januari 2017 – 23:55 WIB

Cagub DKI Jakarta Anies Baswedan.
Pasangan ini menawarkan Jakarta sebagai kota yang bisa maju bersama. Pasangan ini terbuka, bisa bertemu, berdialog dan bertukar pikiran dengan berbagai pihak, dengan siapa saja. Karena itu undangan diskusi dan dialog lintas isu hampir selalu mereka hadiri.
Undangan dialog dari warga Jakarta adalah cara warga mengetahui dan menilai kepemimpinan, visi dan misi Anies-Sandi.
Serta cara Anies-Sandi membuktikan bahwa menghormati kesejajaran bagi warga Jakarta -apapun latar belakang identitasnya- berhak berdialog dengan calon gubernur.
Anies mengatakan bahwa, Jakarta untuk semua, dan setiap warga Jakarta berhak berdiskusi dengan pasangan calon Anies-Sandi. (awr/rmol/jpnn)
JPNN.com--Cagub DKI Jakarta Anies Baswedan menghadiri diskusi yang digelar FPI di Petamburan, Tanah Abang, Jakarta, Minggu (1/1).
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Tom Lembong Jalani Sidang Perdana, Istri Hingga Anies Memberikan Dukungan
- Gerakan Rakyat Bakal Jadi Parpol, Lalu Dukung Anies, Pengamat Ungkap Indikasinya
- Pram-Rano Buka Kemungkinan Lanjutkan Pembangunan ITF Sunter yang Digagas Anies
- Tahun ke-12, Nara Kreatif Meluluskan 778 Siswa, Anies Baswedan Beri Pesan Khusus