Saat Ganjar Borong Ikan Teri Asin di Pasar Kranggan Bekasi
Minggu, 17 Desember 2023 – 10:45 WIB

Ganjar Pranowo. Foto: Ricardo
Sementara, Ganjar menjelaskan kedatangannya ke pasar untuk mengetahui harga bahan pokok sekaligus menyapa para pedagang. Bahkan dia sengaja membeli ikan teri asin untuk dibawa pulang ke rumah.
“(Borong) Ikan asin. Saya suka ikan asin,” tutup Ganjar.
Ganjar mendatangi sejumlah pedagang-pedagang dari mulai sayur mayur, daging, cabai, bawang merah, beras, hingga toko ikan asin.
Dia juga menanyakan apakah harga beras sedang naik atau relatif stabil.
“Gimana harga beras, naik atau turun?,” tanya Ganjar.
“Mulai naik, pak,” jawab Safi pedagang beras kepada Ganjar. (tan/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Ganjar Pranowo seperti melirik-lirik ikan teri yang dijual oleh seorang pedagang bernama Ading.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Begini Evakuasi Pendaki Wanita Asal Bekasi yang Kolaps di Gunung Sindoro
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Cetak Rekor Sejarah, Harga Emas Tembus USD 3.300 Per Troy
- Buyback Rp 50 Miliar Erajaya Jadi Sinyal Optimisme untuk Pasar
- Selebgram Asal Bekasi Ini Diduga Terlibat Investasi Bodong
- Pengunjung Rumah Sakit di Bekasi Aniaya Satpam, Kini Jadi Tersangka