Saat Iptu Gustiyana Adang Konvoi Pelanggar Hukum di Pademangan
Jumat, 21 April 2023 – 23:51 WIB
Saat memimpin apel pasukan, Kompol Binsar meminta jajaran agar menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.
“Apel gabungan ini sebagai bentuk sinergitas semua elemen dalam pengamanan malam takbiran,” ujar Binsar Hatorangan Sianturi saat memimpin apel.
Dia juga mengajak semua pihak bisa bekerja sama dengan semua pihak dalam mengantisipasi malam takbiran di wilayah Pademangan.
Dia tidak ingin ada kejadian yang tidak diinginkan sampai pagi hari.
Setelah dilaksanakan apel gabungan, puluhan petugas yang terlibat melakukan pengamanan malam takbiran tersebut. (Tan/JPNN)
Pengadangan konvoi kendaraan itu dilaksakanan setelah apel pasukan pengamanan malam takbir dan salat Idulfitri.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Polres Ponorogo Larang Penggunaan Knalpot Brong & Konvoi Selama Kampanye
- Operasi Nila Jaya, Polsek Pademangan Sikat Bandar Narkoba hingga Pelaku Curanmor
- 3 Komplotan Pencuri Modus Ganjal ATM Ditangkap, Satu Pelaku Masih Diburu
- Polisi Gulung 3 Pelaku Penipuan Modus Ganjal ATM
- 350 Polisi Disiapkan Untuk Antisipasi Konvoi Bobotoh di Bandung
- Buat Onar Saat Malam Takbiran, Selamat Merayakan Lebaran di Balik Tahanan