Saat Penumpang Pincang Itu Turun, Mobil Travel Kesasar, Tiba-Tiba Sudah di Tengah Hutan

Saat Penumpang Pincang Itu Turun, Mobil Travel Kesasar, Tiba-Tiba Sudah di Tengah Hutan
Ilustrasi. Foto: pixabay

Legenda Gunung Gandul tidak diketahui asal usulnya.

Namun, ada benang merah yang menghubungkan antara Gunung Srandil di Laut Selatan dengan Balekambang di Desa Sidorejo, Gringsing.

Edi sendiri mengaku tidak tahu siapa nama danyang atau penunggu Gunung Gandul. Hanya disebutkan sang penunggu berwujud wanita cantik.

Masyarakat sekitar kadang mendengar ada suara gamelan dari arah Gunung Gandul, tetapi setelah dicari tidak ada.

Sampai saat ini legenda Gunung Gandul masih menjadi misteri dan cerita turun temurun.

Bang Komar yang ditunjuk menjadi asisten juru kunci setiap hari memasang dupa di bawah batu besar.

“Kami tidak musyrik, tetapi tujuan kami untuk menjaga budaya nenek moyang. Jika ada yang datang minta pesugihan itu urusan pribadi masing-masing,” tandasnya. (yan/lis/bas)

Penumpang pincang yang misterius itu kemudian turun di sebuah tempat yang ternyata bernama Gunung Gandul.


Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News