Saat Uje Dikubur, Kain Kafan Ayahnya Terlihat
Sabtu, 27 April 2013 – 06:16 WIB
Di antara ribuan pelayat itu tampak sejumlah artis maupun ulama yang hadir mengantar kepergian Uje untuk selama-lamanya. Seperti Ungu, Teuku Wisnu, Opick, Nuri Maulida, dan sejumlah artis lain.
Mengenai tempat pemakaman, pihak keluarga memang menginginkan agar almarhum dimakamkan disebelah makam ayahnya. Kebetulan, di situ adalah makam keluarga Uje. Selain ayah, ada juga makam kakeknya. Namun ketika tanah untuk makam Uje digali, petugas makam hanya bisa menggali hingga 1,2 meter saja.
Sebab di kedalaman itu masih terlihat kain kafan milik mendiang ayah Uje. "Itu masih ada kafan almarhum ayahnya Uje. Itu terlihat kan," kata petugas sambil menunjukkan tiga bagian yang memperlihatkan kain kafan yang sudah berwarna cokelat. Menurut petugas itu, jika digali lebih dalam lagi, dikhawatirkan makam ayahnya akan ambrol.
"Jadi bisanya segini. Nanti jenasah Uje diletakkan di sini. Agak di atas ayahnya," lanjut petugas tersebut.
JAKARTA - Bangsa Indonesia kembali kehilangan ulama. Dai kondang Jeffry al Buchori meninggal dunia Jumat (26/4) dini hari, tidak lama setelah mengalami
BERITA TERKAIT
- Konser Akhir Tahun, OSUI Mahawaditra dan PUORCA Hadirkan Musisi Muda Berbakat
- Tampil Cantik di Premiere Wicked Australia, Marion Jola Dapat Wejangan dari Ariana Grande dan Cynthia Erivo
- Ini Jadwal Sidang Putusan Cerai Kimberly Ryder dan Edward Akbar
- Nissa Sabyan dan Ayus Nikah, Ririe Fairus Singgung Orang yang Pernah Menyakiti
- Makin Populer, Sara Rahayu Sukses Masuk Nominasi Anugerah Dangdut Indonesia 2024
- Respons Ria Ricis Saat Bertemu Mantan Karyawan yang Memerasnya