Saatnya Buka Jalan ke Final Four
Valeria Butuh Tiga Victory
Rabu, 13 Maret 2013 – 06:30 WIB

Saatnya Buka Jalan ke Final Four
SURABAYA - Kejuaraan bola voli BSI Proliga 2013 mulai masuk ke putaran II pekan ini. GOR Tawangalun Banyuwangi akan menjadi venue berlangsungnya putaran IV yang dimulai 15-17 Maret besok. Itulah seri awal yang dijadikan klub-klub kontestan Proliga untuk mengamankan jalannya ke babak final four. "Kami ingin meneruskan hasil positif di putaran pertama lalu. Kondisi tim kami makin solid. Lalu, komunikasi antara pemain asing dengan pemain lokal juga bagus. Kami mengejar angka aman menuju ke empat besar," ujar Eko. Saat ini Valeria mengemas 15 poin.
Di putaran kedua, rata-rata tiap klub akan memainkan enam sampai delapan laga. Nah, satu demi satu laga itulah yang jadi penentu ke final four. Sebagai pemuncak klasemen di kelompok putri, Manokwari Valeria Papua Barat tidak ingin menyia-nyiakan peluangnya ke babak final four.
Baca Juga:
Dengan lima kemenangan di putaran I, Valeria mengejar tiga kemenangan lagi untuk memastikan langkahnya. Pelatih Valeria Eko Waluyo yakin jika tiket final four sudah ada dalam genggaman dengan tiga kemenangan lagi. Di putaran II Valeria memainkan enam pertandingan.
Baca Juga:
SURABAYA - Kejuaraan bola voli BSI Proliga 2013 mulai masuk ke putaran II pekan ini. GOR Tawangalun Banyuwangi akan menjadi venue berlangsungnya
BERITA TERKAIT
- Petaka di Menit 90+4, Persebaya Tak Jadi Menang dari PSIS
- Kabar Buruk Menghampiri Atletico Madrid Menjelang Jumpa Real Madrid
- Pukul Persita 2-1, Malut United Tak Terkalahkan di 9 Laga
- Timnas Indonesia Terus Menambah Pemain Naturalisasi, Begini Reaksi Pelatih Bahrain
- Pelatih Persib Bubarkan Tim Seusai Menghajar Semen Padang, Kapan Kembali Berkumpul?
- Jadwal All England 2025: Sabar/Reza Jumpa Lawan Berat. Menanti Tuah Hendra Setiawan