Sabet Juara MILO 10K Lagi, Pelari Kenya Ingin Belanja Sapi
Senin, 24 Juni 2013 – 11:24 WIB

TANGGUH: Pelari asal Kenya Silas Kipruto yang keluar sebagai juara satu di kelompok elit internasional dalam ajang Jakarta Internasional MILO 10K, Minggu (23/6). FOTO: HENDRA EKA/JAWA POS
Lomba lari dimulai dan berakhir di Lapangan Silang Monas Barat Daya, Jakarta Pusat. Rute yang ditempuh, yakni melalui Jalan MH Thamrin dan Jalan Jenderal Soedirman, kemudian berputar di depan Kampus Unika Atmajaya. Peserta lomba dibagi dalam empat kategori, yaitu elit internasional, elit nasional, pelajar dan umum.
Di sana juga tampak anak sulung Presiden Republik Indonesia, Agus Harimurti Yudhoyono yang ikut "memeras keringat" di jalanan utama ibu kota sebagai peserta. Kehadirannya pun menjadi perhatian masyarakat yang juga beberapa kali mengelu-elukannya. Di akhir lomba Agus yang didampingi Business Executive Manager MILO PT Nestle Indonesia Prawitya Soemadijo menyerahkan hadiah yang totalnya mencapai Rp 900 juta kepada pemenang lomba.
JAKARTA - Jakarta International MILO 10K 2013 yang digelar Minggu (23/6) jadi salah satu ajang lomba lari paling bergengsi di tanah air. Para pelari
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji
- Kawhi Leonard Cemerlang, Clippers Menang di Kandang Nuggets
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia