Sabet Pole di Assen, Rossi Buka Kans Ulangi Catatan 2013
Jumat, 26 Juni 2015 – 20:09 WIB

afp
jpnn.com - ASSEN- Valentino Rossi berpeluang mengulangi kemenangannya pada balapan MotoGP seri Assen seperti musim 2013 silam. Pasalnya, Rossi akan memulai balapan dari urutan terdepan.
Itu terjadi setelah pembalap Movistar Yamaha tersebut berhasil menjadi yang tercepat dengan waktu satu menit 32,627 detik dalam kualifikasi di Sirkuit Assen, Jumat (26/6).
Selain itu, Rossi juga berpeluang menjauh di klasemen sementara. Rossi yang kini berada di puncak klasemen hanya unggul satu angka dari Jorge Lorenzo yang duduk di urutan kedua. (jos/jpnn)
Baca Juga:
Hasil kualifikasi MotoGP Assen:
1. Valentino Rossi (Movistar Yamaha) 1m 32.627s
2. Aleix Espargaro (Suzuki Ecstar) 1m 32.858s
Baca Juga:
3. Marc Marquez (Repsol Honda) 1m 32.886s
4. Dani Pedrosa (Repsol Honda) 1m 32.987s
ASSEN- Valentino Rossi berpeluang mengulangi kemenangannya pada balapan MotoGP seri Assen seperti musim 2013 silam. Pasalnya, Rossi akan memulai
BERITA TERKAIT
- Bojan Hodak Sampaikan Kabar Baik Menjelang Persib Vs Persik
- Perpanjang Kontrak dengan AC Milan, Tijjani Reijnders Naik Gaji, Berapa?
- MotoGP 2025: Awal Manis Pertamina Enduro VR46 Racing Team
- Real Madrid Masuk Nominasi Laureus Award 2025
- Pramono Janjikan Penggunaan JIS Tak Akan Rugikan Persija
- Orleans Masters 2025 Jadi Ajang Comeback Apriyani/Fadia Setelah Absen Panjang