Sabu 107,44 Kg Dimusnahkan, Bea Cukai Batam Tegas Perangi Narkoba
Selasa, 12 Oktober 2021 – 18:34 WIB
Firman menambahkan tidak semua barang bukti narkotika dimusnahkan, karena sebagian kecilnya disisakan untuk barang bukti sidang.
“Kami sisihkan beberapa gram barang bukti untuk kebutuhan laboratorium dan persidangan,” jelasnya.
Dia berharap sinergi serupa akan terus ditingkatkan untuk memaksimalkan pemberantasan narkotika. (mrk/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Bea Cukai Batam dan Polresta Barelang memusnahkan sabu 107,44 Kg hasil dari penindakan di Perairan Nongsa dan Harbour Bay.
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Penyelundupan 19,8 Kg Sabu-Sabu dari Tawau Digagalkan, Bea Cukai Ungkap Kronologinya
- Lemkapi Sebut Perbuatan AKP Dadang Telah Menurunkan Muruah Kepolisian
- Usut Tuntas Kasus Penembakan Polisi di Solok Selatan: Menunggu Implementasi Revolusi Mental Polri
- Bea Cukai Parepare Musnahkan Barang Ilegal Senilai Lebih Rp 2,25 Miliar, Terbanyak Rokok
- Ditresnarkoba Polda Sumsel Memusnahkan Sabu-Sabu 2.689,06 Gram dan 657 Butir Ekstasi
- Kasatreskrim Ditembak Kabag Ops di Sumbar, Kadiv Propam Bilang Begini