Sabu Rp5 Miliar Diamankan
Sabtu, 14 Januari 2012 – 12:16 WIB

Sabu Rp5 Miliar Diamankan
Tersangka tidak banyak berkomentar seputar kasus yang membelitnya. Ia hanya terdiam dan berusaha membelakangi sejumlah wartawan yang hendak mewawancarainya. "Saya dibayar lima juta, pak. Uang itu belum dibayarkan sama saya, pak. Barangnya mau dikirim ke Medan, pak," katanya.
Baca Juga:
Kepala Bidang Penindakan dan Penyidikan (Kabid P2) Bea Cukai (BC) Batam Kunto Prasti, mengatakan petugas bea cukai yang bertugas di Pelabuhan Batam Center sudah curiga dengan gelagat tersangka yang terlihat pucat saat menuju mesin X-Ray. Tersangka pun terkesan menjauh dari petugas bea cukai sesaat sesudah memasukkan tas dan barangnya ke dalam mesin X-Ray.
"Biasalah kalau orang membawa barang berbahaya, kan mimiknya agak lain. Ia terlihat sangat pucat saat hendak berhadapan dengan petugas kami di pelabuhan. Lagian dalam X-Ray sudah terlihat ada barang yang mencurigakan dalam tas dan mesin air cooler, ternyata setelah diperiksa ternyata benar," katanya.
Kunto Prasti mengatakan pengamanan ketat di sejumlah pintu masuk Batam termasuk Bandara Hang Nadim dan pelabuhan akan terus diberlakukan. Ia mengatakan petugas akan memeriksa setiap penumpang jika dicurigai ada barang yang mencurigakan yang dibawa para penumpang.
BATUAMPAR-Petugas Bea Cukai Batam berhasil menangkap MS, 42, kurir narkoba antarnegara di Pelabuhan Internasional Batam Center, Jumat (13/1) sekitar
BERITA TERKAIT
- Begini Kondisi 7 Santri Korban Pencabulan di Tulungagung
- Ini Motif Remaja di Serang Membacok Tamu di Acara Pernikahan
- Keluarga Sebut Ada Kejanggalan di Kasus Bunuh Diri Fransiska, Polisi Bereaksi Begini
- 3 Mahasiswa di Pekanbaru Ditangkap Polisi Gegara Jadi Pengedar Narkoba
- Kelakuan Bejat Oknum Polisi Polres Pacitan Perkosa Tahanan Perempuan
- Sakit Hati Sering Disindir, Suami di Inhu Nekat Tikam Sang Istri