Sabung Ayam Digerebek, Empat Orang Diamankan
Rabu, 26 Desember 2012 – 10:31 WIB
Barang bukti yang diamankan berupa 21 ayam aduan, terpal arena sabung ayam, dan peralatan musik kesenian yang informasinya untuk kesenian ronggeng.
“Kita masih akan mintai keterangan, terkait siapa saja yang terlibat, termasuk siapa koordinatornya. Bagi yang kabur nanti akan kita cari. Sementara empat orang ini terpaksa menginap di Polres Kobar untuk menjalani pemeriksaan,” ungkap Juyanto. (sam)
PANGKALAN BUN – Arena perjudian sabung ayam di Dusun Batu, Desa Bedaun, Kecamatan Kumai, digerebek tim Satuan Reserse dan Kriminal (Reskrim)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Cuma Bayar Rp 15 Ribu Bisa Menonton Video Porno Sepuasnya
- Hamil, Mahasiswi Kebidanan Ini Aborsi Sendiri
- Komplotan Pencuri Spesialis Minimarket Ditangkap Polisi
- Tangkap Pelaku Penculikan Lansia di Muaro Jambi, Polisi Temukan Senjata Airsoft
- Melawan Begal, SY Dibacok di Leher, Pelaku Beraksi di Jakarta Timur
- Kematian Pasutri di Kudus Masih Misteri, 15 Saksi Diperiksa Polisi